Mendes Yandri Siap Percepat Digitalisasi 606 Desa Blank Spot di Sulawesi Tengah BR/Humas/KDPDT/I/2026/25

Senin, 19 Januari 2026 - 16:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta – Menteri Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal (Mendes PDT) Yandri Susanto menegaskan komitmen Kementerian Desa PDT untuk mempercepat digitalisasi desa di Provinsi Sulawesi Tengah, khususnya pada 606 desa yang masih mengalami blank spot jaringan internet.

Menurut Mendes Yandri, digitalisasi desa merupakan sebuah keharusan agar desa tidak tertinggal dari kawasan perkotaan. Dengan semakin masifnya penggunaan smartphone di masyarakat, desa perlu didorong membangun ekosistem digital yang terhubung dan berkelanjutan.

“Kami berdiskusi bagaimana persoalan bisa kita ubah menjadi peluang besar. Ada desa yang masih blank spot, listrik belum masuk, hingga pengadaan lahan Koperasi Desa. Ini semua harus kita kawal bersama,” ujar Mendes Yandri saat menerima audiensi Gubernur Sulawesi Tengah Anwar Hafid di Kemendes PDT, Jakarta, Senin (19/1/2026).

Mendes Yandri juga berencana melakukan kunjungan kerja ke Sulawesi Tengah untuk meninjau langsung pelaksanaan program strategis, termasuk Koperasi Desa dan Kelurahan Merah Putih.

Berita Terkait

Jakarta Pertamina Enduro Menang Telak 3-0 atas Popsivo Polwan di Proliga 2026
Pertamina Perkuat Kampanye Keberlanjutan Lewat Gerakan Sebar Energi Baik
Koordinasi Menteri PANRB dan BPIP untuk Menyelaraskan RUU Pembinaan Ideologi Pancasila
BULD DPD RI Wanti-wanti Risiko Hukum Penggunaan Dana Desa untuk Koperasi
Pertamina UMK Academy Salurkan Hibah Rp900 Juta untuk 100 UMK Binaan
Beasiswa Patriot Kementerian Transmigrasi Siap Bentuk Generasi Pemimpin untuk Kawasan Transmigrasi
Pemerintah Selaraskan RUU Pembinaan Ideologi Pancasila dengan Arah Kebijakan Nasional
Masa Tinggal Haji Dinilai Terlalu Lama, DPD RI Sebut Bebani Anggaran dan Jemaah Lansia
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 14:37 WIB

Jakarta Pertamina Enduro Menang Telak 3-0 atas Popsivo Polwan di Proliga 2026

Minggu, 25 Januari 2026 - 14:31 WIB

Pertamina Perkuat Kampanye Keberlanjutan Lewat Gerakan Sebar Energi Baik

Rabu, 21 Januari 2026 - 15:06 WIB

Koordinasi Menteri PANRB dan BPIP untuk Menyelaraskan RUU Pembinaan Ideologi Pancasila

Rabu, 21 Januari 2026 - 15:00 WIB

BULD DPD RI Wanti-wanti Risiko Hukum Penggunaan Dana Desa untuk Koperasi

Rabu, 21 Januari 2026 - 12:16 WIB

Pertamina UMK Academy Salurkan Hibah Rp900 Juta untuk 100 UMK Binaan

Berita Terbaru